Berikut beberapa istilah android yang saya dapatkan di beberapa artikel.
- APK : Android Package, merupakan file aplikasi seperti di PC, =IPA di iPhone (buat pngguna iPhone). File dengan ekstensi .apk merupakan aplikasi ntinya, file2 dgnekstensi .apk bisa digunakan untuk menginstall aplikasi di androiddevice..
- adb : perintah untuk menjembatani antara pc dan android
- adb.exe : untuk mengetahui fungsi command adb bisa dgn mengetik "adb help"
- adb shell logcat : untuk mengetahui proses yg terjadi diandroid, berguna banget saat experiment flashing rom...
- Apps2SD = aplikasi yang digunakan untuk memindahkan/menyimpan aplikasi ke SDcard selain ke memori internal
- AOSP : Android Open Source Project
- BRICK(ed) : kondisi dimana device sudah tidak bisa di-recover
- Boot : Proses menghidupkan handheld,
- Bootloader : gabungan SPL dan IPL yang menjadi dasar dari sebuah device,
- Bootloader Mode - FASTBOOT load : Tombol Camera + Power, pada mode
boot ini, kita bisa meng-install image sebuah sistem yang ada/ditaruh
di SDcard dengan menekan tombol Power lagi, - Cache2SD : Proses memindahkan/menyimpan Cache dari ROM ke SDcard,
- Diagnostic Mode : Tombol Capture + Power. mode boot untuk test
- GUI : Graphical User Interface , interface aplikasi yang lebih bersifat graphic
- GMS : Google Market Services, tempat download nya aplikasi2 di Android (kayak apps store di iphone, appworld di BB), biasanya syaratnya harus punya akun gmail
- IMAP : Internet Message Access Protocol, salah satu protocol untuk retreive email selain POP3
- Normal Mode : cara normal menghidupkan handheld
- OTA : Over The Air, suatu metode pengiriminan data, biasanya istilah dipake pd aktifitas meng-update (istilah lainna mgkn download)
- POP3 : Post Office Protocol 3, salah satu protocol TCP/IP port 110 dalam menarik email
- Root : super user di salah OS (dalam hal ini Android). Nge-root = proses untuk merubah privilage dari user biasa jadi root
- Recovery Mode : Tombol Home + Power, pada mode boot ini, kita bisa membuka shell..mem-flash image..bikin Backup maupun Restore.
- Safe Mode : Tombol Menu + Power, boot handheld secara normal tetapi
tanpa registrasi dengan Google, makana aplikasi2 yg berhubungan
denganna gk bakalan berfungsi ( Map, Gmail account, Market, dll) - USB Tethering : Menjadikan perangkat Android menjadi Portable Hotspot, dengan berbagi koneksi data mobile lewat USB
- Widget : salah satu aplikasi yang GUI nya lebih bersifat interaktif
No comments:
Post a Comment